Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Soal Pilihan Berganda dan Praktik Teori Akuntansi dan Jawaban

A. Soal Latihan           1. Akuntansi merupakan proses identifikasi, mengukur dan mecatat merupakan pengertian akuntansi ditinjau dari sudut pandang: a. Akuntansi sebagai ilmu c. Akuntansi sebagai seni b. Akuntansi sebagai proses d. Akuntansi sebagai pencatatan 2.  Aktivitas yang membedakan transaksi yang terjadi adalah merupakan aktivitas  akuntansi: a. Identifikasi  c. Pencatatan  b. Komunikasi  d. Informasi  3.  Berikut adalah pengguna eksternal, kecuali: a. Investor  c. Kreditor  b. Pemerintah  d. Karyawan  4.   Tujuan utama akuntansi adalah : a. Menghasilkan catatan yang efektif c. Menghasilkan laporan kas b. Menghasilkan
BUKU BESAR DAN NERACA SALDO No Apa yg harus kita tahu Ini dia tahunya J 1 Pengertian Buku besar  (Ledger) adalah kumpulan dari berbagai perkiraan yang terdapat pada suatu perusahaan yang tersusun secara sistematis dengan kode tertentu. Posting adalah proses memasukkan setiap perkiraan dalam jurnal ke buku besar sesuai dengan perkiraan dan jumlahnya. Apabila perussahaan menggunakan jurnal umum maka posting dilakukan setiap transaksi. Sedangkan apabila perusahaan menggnakan jurnal khusus maka postingdilakukan setiap akhir periode (setiap bulan). Neraca Saldo (Trial balance) adalah daftar yang berisi semua perkiraan yang berasal dari buku besar yang memuat semua nilai atau saldo pada saat tertentu. Neraca Saldo terdiri dari saldo AUMPB (aktiva, utang, modal, pendapatan, dan biaya. 3 Fungsi buku besar Ø   Tempat mencatat perubahan posisi keuangan. Ø   Memberikan informasi
JURNAL UMUM  (JU) No Apa yg harus kita tahu Ini dia tahunya J 1 Pengertian Jurnal merupakan media yg digunakan untuk mencatat segala transaksi yg terjadi secara kronologis yg disertai dengan pendebitan (D) dan pengkreditan  (K) perkiraan berdasarkan jumlah tertentu. 3 Bentuk JU Halaman Tanggal Keterangan Ref D K 4 Fungsi Jurnal Ø   Fungsi mencatat Ø   Fungsi historis Ø   Fungsi analisa Ø   Fungsi instruksi Ø   Fungsi informasi 5 Manfaat Jurnal Ø   Untuk menghindarai adanya kekeliruan Ø   Untuk memudahkan adanya pengawasan karena adanya urutan waktu pada transaksi pada masa lampau dengan mudah dan dapat ditelusur